Kucingselfie

Butt Cap To Round Cap For Better Line Art

Kebanyakan illustrator, selalu memulai menggambar dengan Line Art. Selain terlihat bagus, Line art juga dapat memudahkan kita dalam mengetahui batas-batas shape dalam proses coloring. Pada adobe illustrator ujung dari path atau stroke yang kita gambar secara default diset ke Butt Cap. Sedangkan illustrator kebanyakan menggunakan round cap untuk hasil yang bagus. Kemarin sempat kebingungan nyari settingnya dimana, karena dibagian preset sama sekali tidak ada :smile:

Swatch

Nah, langsung saja:

  1. Buka Adobe Illustrator dan buka line art kamu. Select satu path. Kemudian arahkan ke menu select - same - stroke color.

Swatch

  1. Ini untuk memilih semua path yang memiliki stroke color yang sama saja.

Swatch

  1. Pada panel disebelah kanan pilih appearance, letaknya ada dibagian bawah. Maka akan terbuka window baru.

Swatch

  1. Klik pada stroke, bukan ke fill tapi tepat pada tulisan stroke. Maka window baru terbuka yang secara default capnya adalah butt cap.

Swatch

  1. Ganti Butt cap ke round cap disebelah kanannya.

Swatch

  1. Nah ini perbedaan Butt cap dan round cap. Just a little change, but make our line art looks better. :blush:

Swatch